. Live Streaming Halak Simalungun Lebih "GEOR" Dibanding HalakToba

Live Streaming Halak Simalungun Lebih "GEOR" Dibanding HalakToba

Landur Voice (Anggiat Silalahi-Brandy Siboro-Putra Girsang)

Oleh: J Bachtiar Sihaloho

(Matra, Jakarta)- Dari data Live Streaming Facebook menunjukkan, bahwa Live Streaming Halak Simalungun lebih "geor" (ramei komen) dibandingkan dengan Halak Toba.

#Argado Trio DeRastar Trio 45.248 -- 720 -- 2075 -- 970 X tayang. Like. Komen. Share #Landur Voice Nuriati Girsang16.830 -- 598 -- 4.124 --. 521 X tayang like. Komen Share #Inggou Trio 8.100. -- 198. -- 746. -- 192 X tayang. Like. Komen. Share.

Ada hal menarik dari tayangan live streaming atau biasa disebut LS para seniman Batak Toba dan Simalungun yang disiarkan secara langsung di media sosial Facebook tadi malam.

Hal apakah yang menarik itu? Lihatlah komentar yang dicatat oleh FB masing-masing di wall penyelenggara LS, bahwa Landur Voice dan Nuriati Girsang mendapatkan "komentar" tertinggi 4.124 dari jumlah penonton 16.830 sejak Jumat (31/7/2020) malam hingga Sabtu (1/8/2020) pagi ini.

Sementara Arghado Trio dan De'Rapstar Entertainment hanya dikomentari oleh 2.075 padahal jumlah yang menonton hampir 3 x lipat yaitu 45.248 tayang.

Sementara @Trinity Chanell lewat perform Inggou Trio, menurutku adalah hasil dari sebab akibat yang membuat minim penonton, karena secara bersamaan penyelenggaraan sekaligus 3 LS sementara penonton LS Halak Simalungun, yang itu-itu saja.

(Buktinya? Lihat yang "stay tune on" atau duduk manis sambil ngopi menonton acara secara live, tidak ada mencapai ribuan orang, alias mallupati/meloncat bagai tor-tor Balangsahua).

Jumlah komentar diatas, saya simpulkan bahwa Orang Simalungun lebih GEOR/Ramai/Semarak dalam menyikapi LS, berbanding terbalik jumlah penduduk dan karakter Halak Toba sebagai mana kebiasaan dikehidupan sehari-harinya.Setujukah anda?

Intan Saragih Cbm & Gobel Sabar Tondang BESOK MALAM Minggu 2 Agustus 2020 AKAN MENDAYU TELINGA ANDA

Vocalis Boru Simalungun Nabujur Toruh Maruhur satu ini, memiliki materi Vocal yang Full Power, tapi bukan "Soala Gogo", seperti yang sering anda lihat sebagai banner tertulis di "Becak Siantar"

Intan Saragih, dengan Vocal yang menggelegar bagai petir, memiki tehnik Vocal yang mumpuni, saat dimana ia harus menempatkan suara mezzoforte, piano bahkan piano-piano dalam perform disebuah panggung.

Apalagi besok malam , Intan berduet dengan Sabar Tondang, yang sudah lama menjadi partner dalam panggung Off Air, bahkan musisi dan vocalis ini memiliki chemistry yang luar biasa karena Lagu Ciptaan Sabar Tondang lebih menjadi Trending Topik atau Populer jika dinyanyikan oleh Intan Saragih, demikian juga sebaliknya Intan Saragih akan lebih populer jika membawakan lagu ciptaan Sabar Tondang.

Sure....ini sungguh real, lihatlah seluruh VCD/DVD hingga kezaman now, dengan Album Cover di Channel Youtube maupun LS di FB.

Tak percaya? Saksikan penampilan mereka besok malam Minggu  02/08/2020 Pukul 19.30 WIB....!!!

Ada juga lae Iranhas Ambarita AMSISI 2000 & friend, akan menghibur kita seluruh Bangso Batak, Bangso Simalungun, Bangso Karo, Bangsa Mandailing, Bangso Nias, Bangso Pak-pak.

Sai Naibaendo. Catatan...!! Lereng Gunung Lawu. Tawamangu, Karanganyar. Solo Jawa Tengah. Saat Dingin ini membangunkan ku.(Penulis Adalah Pemerhati Seni Budaya Simalungun) 





Berita Lainya

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama